INFOGRAFIS: Melindungi Waduk Sebagai Sumber Air Baku di Batam

INFOGRAFIS: Melindungi Waduk Sebagai Sumber Air Baku di Batam

Batam - Bukan rahasia umum lagi, bahwa Pulau Batam tidak memiliki sumber mata air dari tanah. Air baku yang selama ini digunakan untuk kebutuhan masyarakat, bergantung pada air hujan yang ditampung di waduk. 

Hujan yang turun masuk ke drainase dan punggung bukit, kemudian ditangkap di daerah tangkapan air baru masuk ke enam dam yang ada di Batam.

Seperti apa pentingnya menjaga dan melindungi waduk di Batam? Simak dalam Infografis berikut ini:

 

Komentar Via Facebook :
close

Aplikasi Android Batamnews