Ada Eks Kepala Dinas hingga Sekda, Berikut Daftar Lengkap Caleg DPRD Lingga Dapil 3

Ada Eks Kepala Dinas hingga Sekda, Berikut Daftar Lengkap Caleg DPRD Lingga Dapil 3

Ilustrasi. (Foto: tirto.id)

Lingga, Batamnews - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lingga, Kepulauan Riau (Kepri) telah menetapkan Daftar Calon Tetap (DCT) Pemilu Legislatif (Pileg) 2024 di Kabupaten Lingga, Jumat, 3 November 2023 lalu.

Sebanyak 279 calon legislatif (Caleg) pun siap bertarung memperebutkan kursi DPRD Lingga. Dalam pemilu nanti, Kabupaten Lingga dibagi menjadi empat daerah pemilihan (Dapil) dari Lingga 1 hingga Lingga 4. Khusus di Dapil Lingga 1, total 8 kursi yang akan diperebutkan.

Untuk Dapil Lingga 2 yang mencakup wilayah Kecamatan Senayang, Bakung Serumpun, Katang Bidare dan Temiang Pesisir, akan memperebutkan 5 kursi. Sedangkan Dapil Lingga 3 yakni Kecamatan Singkep dan Singkep Pesisir memperebutkan 7 kursi.

Berikut adalah daftar Caleg untuk Dapil Lingga 3. Nama-nama dan asal partai politik (Parpol) caleg berikut bisa jadi pedoman menjelang hari H pesta demokrasi 2024 mendatang.

Di Dapil 3 ini, ada mantan Kapolsek, Kepala Dinas di OPD Pemkab Lingga hingga mantan Sekda Lingga juga ikut berpartisipasi.

Baca juga: Daftar Lengkap Caleg DPRD Lingga Dapil 1 di Pemilu 2024: Ada Petahana, Mantan Kades hingga Eks Kepala Dinas

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)
1. Syamsirwan
2. P. Kusnadi Azhar
3. Sri Damayanti
4. Sukarman
5. Nani Griani, S.Pd.SD
6. Olga Anidya Sari
7. Darmawan

Partai Gerindra
1. Ir. Tengku Nazwar, MM
2. Syafrizal, SE
3. Willan
4. Said Ridwan
5. Lian Tri Hariyanti
6. Asmin
7. Irawan Herizal, SH

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP)
1. Ivan Prawijaya, S.T
2. Muchlis
3. Eka Pujiastuti
4. Supama
5. Ade Fariansyah
6. Rosy
7. Jumiyati

Partai Golkar
1. Rony Kurniawan, S.IP
2. Capt. Ahmad Pajar, S.Pd, M.Marn
3. Yessika Amalia
4. Yusrizal, S.H
5. Rosmiati
6. Said Gema Akbar Ayatullah
7. Said Trizwanda Luthfi, S.IP

Partai NasDem
1. Drs. Riono
2. Rudi Purwonugroho, S.H
3. Novi Susanti, S.K.M
4. Syamsudi
5. Junaidi
6. Leni Puspitawati
7. Tiamar Manalu

Partai Buruh
1. Christophorus Mercurius

Baca juga: Daftar Lengkap Caleg DPRD Lingga Dapil 2 Wilayah Kepulauan Senayang dan Sekitarnya di Pemilu 2024

Partai Gelora
1. Zulfikar
2. M. Sukarmadi
3. Fitria Yulandari
4. Hairul
5. Arinawati

Partai Keadilan Sejahtera (PKS)
1. H. Al Ghazali, S.Ag, M.HI
2. Ariansyah, ST
3. Arfida
4. Yudi Iskandar
5. Fitriya Ananda
6. Syarifah Zaharatul'aini
7. Abdul Razak KD

Partai Hanura
1. Ardi Ahmad
2. Usman Hadi
3. Nova Situmorangse
4. Amrizal
5. Lia Mareta
6. Arba'ah

Partai Amanat Nasional (PAN)
1. Irham
2. Ferry Eka Putra
3. Dra. Zuliar
4. Ramhat Faizal, S.E
5. Hetty Susilawati, S.E., MM
6. Hairul
7. Abdul Gafar

Partai Bulan Bintang (PBB)
1. Tengku Insanul Kamil

Partai Demokrat
1. Muddasir Zahid, S.Ag
2. Bambang Irawan
3. Syarifah Furnamasari
4. Amiruddin
5. Novariza Ekarosari
6. Sugianto
7. Sukirno, S.Pd.i

Baca juga: Daftar Lengkap Caleg DPRD Kepri Dapil Bintan-Lingga di Pemilu 2024

Partai Solidaritas Indonesia (PSI)
1. Yulia Rosmi
2. Rian Saputra, S.H
3. Muhammad Jumadi
4. Said M Abrar
5. Mohd. Thamrin Sairin
6. Desy Sustriyanti

Partai Perindo
1. Haryati
2. Rizaldi Martha, S.I.P
3. Nursiah
4. Reski Sumanjaya, S.E
5. Abd. Rahman
6. Kartina Aprianti
7. Junaidi

Partai Persatuan Pembangunan (PPP)
1. Drs Norden
2. Selamat Riyadi
3. Qory Hajrul Fajriani, S.Si
4. Henry Wardiman
5. Eka Arie Sandy
6. Desi Susiana
7. Surgiman


Komentar Via Facebook :
close

Aplikasi Android Batamnews