# PUNGLI
-
Dapat Laporan Ada Pungli, Bupati Roby: Pelayanan Kesehatan di Bintan Gratis
Bintan, Batamnews - Bupati Bintan, Roby Kurniawan mendapati laporan mengenai adanya pungutan liar (pungli) di beberapa lokasi pelayanan... -
Pungli Parkir di Jembatan I Barelang, Kadishub Batam Incar Pelaku
Batam, Batamnews - Tarif parkir di atas Jembatan I Barelang, Batam, Kepulauan Riau (Kepri), kembali diprotes oleh para pengunjung. Hal itu... -
Kapolri Hapus Setoran ke Atasan: Tidak Ada yang Mau Dapat Jabatan Bayar
Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menegaskan menghapus budaya pungli (pungutan liar) di internal Polri. Termasuk, adanya... -
Kapolres Anambas Sebut Sopir yang Viralkan Video Pungli di Pelabuhan Hanya Berskenario
Anambas, Batamnews - Video viral sebelumnya muncul terkait dugaan pungli dilakukan dua oknum polisi di Pelabuhan Roro Matak, Kabupaten... -
Viral Video Oknum Polisi Diduga Lakukan Pungli Sopir Truk di Pelabuhan Roro Anambas
Anambas, Batamnews - Seorang sopir truk di Kabupaten Anambas, Kepulauan Riau, memperlihatkan video saat dirinya dimintai uang oleh oknum... -
Udin Sihaloho Geregetan Dengar Isu Pungli PPDB di Batam
Batam, Batamnews - Anggota Komisi IV DPRD Batam, Udin Sihaloho mengingatkan sekolah untuk tidak main-main dengan pungutan kepada orangtua... -
Jelang PPDB, Tim Saber Pungli Ingatkan Kepsek dan Komite Sekolah di Karimun
Karimun, Batamnews - Unit Pemberantasan Pungli (UPP) Provinsi Kepulauan Riau, memberikan Sosialisasi antisipasi pungli dalam proses... -
Ombudsman Kepri Minta Saber Pungli Awasi Pelaksanaan PPDB
Batam - Ombudsman Kepulauan Riau (Kepri) meminta agar Saber Pungli mengawsi penetapan dan pelaksanaan penerimaan peserta didik baru (PPDB)... -
Pungli Parkir di Kawasan M2, Udin Sihaloho: Negara Jangan Kalah dengan Premanisme
Batam, Batamnews - Praktik pungutan liar (Pungli) di kawasan M2, Batam Center, Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri) tertangkap tangan oleh... -
Pungli Parkir di Kawasan M2, Dishub Batam Koordinasi dengan Polisi
Batam - Sejumlah orang melakukan praktik pungutan parkir liar di Kawasan Mitra Dua (M2). Hal ini berdasarkan temuan anggota Komisi IV DPRD... -
Anggota DPRD Batam Udin Sihaloho: Pungli Parkir di Pasar M2 Harus Ditindak!
Batam, Batamnews - Anggota Komisi IV DPRD Kota Batam, Udin Sihaloho menemukan praktik penarikan uang parkir yang tidak sesuai di Kawasan... -
Polsek Lubuk Baja Raih Peringkat Pertama Teraktif Tangani Premanisme dan Pungli
Batam, Batamnews - Unit Reskrim Polsek Lubuk Baja mendapatkan penghargaan peringkat 1 teraktif KKYD dalam penanganan premanisme dan pungli... -
Tiga Terdakwa Pungli di Sekupang Dihukum Sebulan Penjara
Batam, Batamnews - Tiga tersangka pungutan liar di kawasan Pantai Cipta Land, Sekupang akhirnya disidangkan, Jumat (17/9/2021)... -
Pungli Masuk Pantai Cipta Land Sekupang, Tiga Orang Ditangkap Polisi
Batam, Batamnews - Tiga pelaku pungli di Pantai Cipta Land, Sekupang, Batam ditangkap polisi. Ketiga tersangka yakni, Apriyanto, Arifin... -
Polisi Tangkap Juru Parkir Pungli Jembatan Barelang, Modal Karcis Abal-abal
Batam, Batamnews - Juru parkir liar di Jembatan Barelang ditangkap polisi, Selasa (31/8/2021) petang. Pria berusia 19 tahun itu...